Thursday, March 1, 2012

Amigurumi Egg Covers_Elephant


Iseng iseng, mengusir penat, sambil menemani Benn The BOY yang sedang belajar sendiri di depan komputer. Setelah bongkar pasang bongkar pasang berulang kali, akhirnya, bisa juga jadi Elephant Egg Cover_Amigurumi Crochet.

Ahhh...akhirnya jadi juga tatakan telur rebus ini, kali ini model yang dibuat adalah bentuk Gajah.
Tapi masih kurang pinter nih membentuk ekspresi wajah si gajah.
Adakah teman yang bisa mengajariku membuat ekspresi wajah karakter? hehehe

Bahan yang digunakan:
  • Benang Katun Lokal (ICT) Biru Muda
  • Benang Katun Lokal (ICT) Biru Tua
  • Benang Katun Lokal (ICT) Hitam
  • Hook Rose no 4/0
  • Tapestry Needle
  • Botol Yakult bekas

Cara Membuat:
Nah loooo....kemarin ini membuatnya trial n error, sampai sampai lupa mau menuliskan pola nya hiks hiks


Nanti di karakter berikutnya harus dicatat nih polanya.


 Next Project : Mouse Egg Cover

No comments:

Post a Comment